Pasien Positif Corona di Jambi Bertambah 12 Orang, Ini Identitasnya

Pasien positif Corona di Jambi hari ini, Jum'at (7/8/2020) melonjak tajam. Diketahui ada 12 orang yang dinyatakan positif setelah hasil uji swab.

Pasien Positif Corona di Jambi Bertambah 12 Orang, Ini Identitasnya
Jubir Covid-19 Provinsi Jambi Johansyah (ist)

BRITO.ID, BERITA JAMBI - Pasien positif Corona di Jambi hari ini, Jum'at (7/8/2020) melonjak tajam. Diketahui ada 12 orang yang dinyatakan positif setelah hasil uji swab.

Jubir Covid-19 Provinsi Jambi, Johansyah, dalam siaran persnya membenarkan penambahan pasien positif tersebut, dan mengatakan pasien didominasi berasal dari Kabupaten Batanghari.

"Ada juga dari Kota Jambi dan Muarojambi, tetapi yang paling banyak berasal dari Batanghari," katanya.

Berikut Identitas Pasien Positif Corona di Jambi:

Penulis: Raden Romi

Editor: Rhizki Okfiandi