Di Rumah Dinas Gubernur Jambi, Danrem Dany Budiyanto Lepas Api Obor Asian Games

Seusai Jum'at (3/8) Kolonel Inf Dany Budiyanto resmi melepas obor asian game Di rumah Dinas Gubernur Provinsi Jambi.

Di Rumah Dinas Gubernur Jambi, Danrem Dany Budiyanto Lepas Api Obor Asian Games

BRITO.ID, JAMBI - Seusai salat Jumat (3/8), Kolonel Inf Dany Budiyanto resmi melepas obor Asian Games di rumah Dinas Gubernur Jambi. 

Sekitar pukul 14.00 WIB obor dihidupkan. Dalam pelepasan obor tersebut disambut ribuan siswa yang menunggu sejak selepas Jumat. 

Masyarakat dan siswa tersebut mengerumuni jalan yang dilewati obor Asian Games ini. Yel-yel bergemuruh seketika tim pembawa obor melewati mereka. (ron)