Intip Tradisi Nyadran Pepunden Gandurejo
Sejumlah warga berdoa bersama saat tradisi Nyadran Pepunden di kawasan lereng Gunung Sumbing, Dusun Jambon, Gandurejo, Bulu, Temanggung, Jateng, Jumat (5/3/2021).

BRITO.ID, BERITA JATENG - Sejumlah warga berdoa bersama saat tradisi Nyadran Pepunden di kawasan lereng Gunung Sumbing, Dusun Jambon, Gandurejo, Bulu, Temanggung, Jateng, Jumat (5/3/2021).
Tradisi Nyadran Pepunden yang dilaksanakan setiap hari Jumat Kliwon bulan Rejeb penanggalan Jawa itu bertujuan untuk mengirim doa kepada arwah leluhur dan sebagai ungkapan rasa syukur kepada Tuhan atas kesejahteraan dan kemakmuran.
Berikut foto tradisi ini:
Warga mengusung tenong berisi aneka makanan (ANTARA FOTO/Anis Efizudin)
Warga berdoa bersama (ANTARA FOTO/Anis Efizudin)
Sumber: Antara
Editor: Ari