#TangkapPenghinaRasullah Jadi Trending Topik
BRITO.ID, BERITA JAMBI – Tagar #TangkapPenghinaRasulullah menjadi pilihan di lini masa Twitter pada Sabtu (7/12/2019).
Berdasarkan pantauan Brito.id, #TangkapPenghinaRasulullah sudah naik lebih dari 41,6 ribu di twit oleh netizen, bahkan menjadi trending topik.
Di lini masa tersebut, warganet men-twit amarahnya dan meminta pemerintah menegakkan hukum yang seadil-adilnya terhadap siapapun penghina Rasulullah. Lebih lengkapnya, berikut kicauan netizen soal penghina Rasulullah. (red)



Ari W